VISI PEMERINTAH DESA PURWOSARI : DESA PURWOSARI MANDIRI, PRODUKTIF, BERBUDAYA, MAJU, AMAN, DAN BERMARTABAT (BERIMAN, AMANAH, TRANSPARAN, SEJAHTERA DAN HEBAT) - "BERGERAK BERSAMA MASYARAKAT MENUJU PURWOSARI BERMARTABAT" BAGI WARGA YANG MAU MENGGUNAKAN FASILITAS MOGASARI (MOBIL SIAGA DESA PURWOSARI) ADALAH GRATIS

Artikel

WARGA RT 02 DAN RT 03 RW 04 DUSUN KORGAN MELAKSANAKAN KERJA BHAKTI DI AREA KALI MATI DESA PURWOSARI

18 Januari 2022 00:35:14  Admin Desa  185 Kali Dibaca  Berita Desa

GUGUR GUNUNG WARGA KORGAN

Gugur Gunung merupakan istilah dari Gotong Royong. Kegiatan gotong royong masih menjadi nilai luhur dari leluhur yang masih berkembang di desa - desa. Di desa Purwosari masih banyak warga melaksanakan perbaikan dan perawatan  lingkungan dengan cara gotong royong.

Warga RT 02, RT 03 RW 04 Dusun Korgan Desa Purwosari mengadakan Kerja Bhakti membersihkan sepanjang aliran kalimati (Utara Jembatan).sehingga pada saat hujan lebat aliran air di kalimati tidak terhambat dan menimbulkan melubernya air.

Ketua RT 02 RW 04 Bapak Samsul Hadi berkoordinasi dengan Bapak Pinto selaku Ketua RT 03 RW 04 untuk menentukan Hari Minggu, 16 Januari 2022 untuk melakukan  jadwal Kerja Bhakti bersama warga.

"Kami atas nama Pemerintah Desa Purwosari mengucapkan banyak terima kasih kepada bapak Ibu Ketua RT yang mengajak warganya untuk peduli terhadap lingkungannya dengan melakukan kerja bhakti. Kami berharap bapak ibu ketua RT RW lainnya bisa menyusul untuk melakukan kerja khakti bersama warganya" pesan Ibu Umi Zumrothin, SH Kepala Desa Purwosari

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Info Umum

Peta Desa

Aparatur Desa

Sinergi Program

Agenda

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Arsip Artikel

05 Juli 2017 | 189 Kali
Statistik
05 Juli 2017 | 113 Kali
Galeri
05 Juli 2017 | 126 Kali
Komentar
01 September 2020 | 480 Kali
SO Pemerintah Desa
21 Januari 2023 | 20 Kali
PEMBENTUKAN KADER BARU DESA PURWOSARI TAHUN 2023
05 Juli 2017 | 132 Kali
Media Sosial
24 April 2021 | 138 Kali
ROAD SHOW RAMADHAN PEMERINTAH DESA PURWOSARI FEAT FORKOPIMCA DENGAN SOSIALISASI PPKM SKALA MIKRO

LINK INSTANTSI TERKAIT

VIDEO KEGIATAN